Rabu, 07 Juni 2017

RPP K13 Ekonomi SMA Edisi Revisi

Tugas guru di sekolah bukan hanya menyampaikan materi kepada siswa saja, melainkan juga untuk mendidik peserta didik supaya tercipta karakter yang berakhlak mulia. Guru SMA pemegang mapel ekonomi mempunyai buku kerja sebagai target yang harus dicapai, maka alangkah baiknya guru tersebut membuat RPP K13 ekonomi SMA edisi revisi sesuai Peraturan Menteri nomor 20 tentang pelaksanaan kegiatan belajar mengajar di sekolah pelaksana kurikulum 2013.
RPP K13 Ekonomi SMA Edisi Revisi

RPP K13 Kelas X Ekonomi SMA Edisi Revisi Semester 1 dan 2

Penyusunan rencana mengajar sangat penting untuk mengukur keluasan materi yang disampaikan kepada peserta didik, juga dapat membantu dalam mengembangkan tema bahasan yang mengacu pada kompetensi dasar dan inti. Metode pembelajaran yang diterapkan guru menjadi faktor utama ketika mengatasi siswa yang kurang memahami pembahasan, akan tetapi perlu di lakukan penelitian latar belakang murid sehingga lebih mudah dalam menarik minat belajar.

Berikut contoh penyusunan RPP K13 revisi baru yang telah kami cantumkan untuk menambah pengetahuan dalam menjalankan kinerja Anda, semua yang kami berikan merupakan sekedar contoh dalam menyusun rencana mengajar.

Contoh RPP EKONOMI K-13 SEMESTER GANJIL

RPP Ekonomi Kurikulum 2013 No 001

RPP Ekonomi Kurikulum 2013 No 002

RPP Ekonomi Kurikulum 2013 No 003

RPP Ekonomi Kurikulum 2013 No 004


Contoh RPP EKONOMI K13 SEMESTER GENAP

RPP Ekonomi Kurikulum 2013 No 005

RPP Ekonomi Kurikulum 2013 No 006

RPP Ekonomi Kurikulum 2013 No 007

RPP Ekonomi Kurikulum 2013 No 008

Demikian uraian mengenai rencana mengajar untuk guru SMA, semoga bermanfaat untuk anda. Jangan lupa untuk membagikan kepada rekan-rekan seperjuangan. Terima kasih atas kunjungannya karena ikut berpartisipasi mengembangkan kualitas pendidikan di Indonesia.

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...